Archive for the ‘Aksesoris dan Cincin Pernikahan’ Category

Batu Permata

05Sep13

Perbedaan antara batu biasa dengan batu permata adalah keindahan, daya tahan, keunikan dan kelangkaan yang menjadi ciri khas batu permata serta reflect terhadap cahaya hingga memancarkan warna yang indah. Batu permata lepasan merupakan mineral yang berbentuk batu yang kasar yang didalamnya bercacat kristal yang berada di bawah permukaan bumi. Batu-batu permata memiliki komposisi kimia dan […]


Ada banyak variasi cincin yang ada di dunia, dimana setiap cincin tersebut di-buat dari bahan yang ber-aneka-ragam. Tersedianya banyak pilihan cincin pernikahan tentu saja mempermudah para calon pengantin. Salah-satu pilihan bahan yang dapat sangat di-rekomendasi-kan adalah meteorit, meteorit Gibeon. Gibeon adalah sebutan untuk salah satu tempat di Afrika bagian barat daya, terletak di pesisir samudera […]


Mahar Uang Hias

05Feb12

Mahar atau lazim disebut mas kawin adalah salah satu syarat wajib dalam pernikahan Muslim. Mahar diberikan oleh pengantin pria kepada pengantin wanita. Bentuk mahar semakin bermacam-macam, bisa berupa uang, emas, se-perangkat alat sholat, bahkan hafalan Al-Qur’an dan lain sebagainya tergantung kepada kemampuan dan keinginan pengantin pria. Saat ini yang kerap dijadikan mahar adalah uang kertas […]


Melanjutkan tulisan sebelumnya; Cincin Dari Tanah Liat, telah dipahami bahwa pilihan yang umum tentang bahan pengusung cincin dari senyawa karbida adalah titanium karbida dan tungsten karbida. Selanjutnya sudah pasti timbul pertanyaan apakah perbedaan diantara ke-dua senyawa karbida aka keramik ini. Manakah yang lebih “unggul”, walau ke-duanya sudah pasti tidak bisa dibandingkan dengan superioritas yang dimiliki […]


Aplikasi dari keramik yang sering kita temukan di Indonesia masih sebatas kotak wadah cincin atau aneka bentukan yang diperuntukkan sebagai suvenir acara pernikahan. Pemilihan keramik sebagai bahan pengusung sebuah cincin masih sangat sedikit, sudut pandang tradisional yang masih sangat konservatif mendominasi pola pilihan para calon pengantin hanya terhadap logam yang umum dipilih sebagai bahan pembentuk […]


Cincin Kawin

05Jan11

Waktu untuk memesan cincin kawin umumnya bervariatif. Bisa satu tahun atau enam bulan sebelum tanggal pernikahan. Waktu maksimal untuk melakukan pengukuran ulang atau “resize” adalah lima hari sebelum hari H. Kriteria cincin kawin yang baik -berkualitas- adalah yang memenuhi standar 75% kadar emas serta 25% alloy -campuran besi-besi di luar emas biasa disebut juga based […]


Hampir setiap budaya mengenal prosesi pertukaran cincin kawin sebagai simbol cinta dan komitmen mereka pada upacara pernikahan. Regenerasi simbol cincin pernikahan telah melalui transformasi bentuk dan gaya. Seiring perjalanan waktu, cincin pernikahan menjadi lebih bervariasi dari sebelumnya karena adanya perbedaan besar dalam desain dan bahan. Berikut adalah gambaran cincin yang akan menjadi favorit pada tahun […]


henna merupakan simbol dari keberuntungan, kesehatan dan sensualitas